Aksi Literasi dan Apresiasi Sastra dalam Jalinan Kreatif: Dari Kelas Ke Ruang Publik di Enrekang


Pembelajaran bahasa dan sastra dalam pendidikan formal masih ditemukan kurang memuaskan. Hal ini bisa kita lihat di berbagai artikel dan juga keluhan langsung dari guru bahasa dan sastra Indonesia (BSI), terutama di sekolah menengah atas (SMA/SMK). Pembelajaran bahasa seakan menjadi pelengkap semata, sedangkan bahasa Indonesia pun masuk sebagai salah satu materi ujian nasional. Sementara itu, […]